Kumpulan Tips Gitar Buat Pemula

Kumpulan Tips Gitar Buat Pemula ini sebagai gambaran dari beberapa hal yang wajib di pelajari dan kuasai bagi anda yang sedang belajar bermain gitar. Seperti orang sekolah, tiap kelas pasti punya tingkat kesulitan dan pemahaman, jadi jika anda sekolah langsung ke kelas 1 dulu tetapi ke kelas 5 langsung maka semua pelajaran yang anda dapat di kelas tersebut sia-sia karena anda tidak punya dasar yang cukup sebagai bahan pemahaman di kelas tersebut bukan?

 Jadi, saya merekomendasikan bagi anda yang sedang belajar gitar atau apa saja lebih baik di mulai dari nol. Memang hal tersebut relatif karena ada beberapa orang yang langsung dapat menerima pelajaran kelas 5 tanpa melalui kelas 2. Tapi, kebanyakan orang melewati system kelas dengan teratur. Jangan malu atau ragu bila anda ingin belajar dengan system yang baik dan benar yaitu dari nol, jangan ngiri liat teman sudah mahir bermain arpegio misalnya. 

Perlu di ingat dan di jadikan prinsip, sebuah pondasi yang kuat akan menghasilkan bangunan yang lebih baik (bisa di artikan di bangun lantai berapapun mampu) begitu juga dengan otak kita jika di bangun dengan theory dasar dan pemahaman sederhana yang kuat dapat menggali potensi sebesar apapun dengan belajar dan pengalaman.

Oke langsung saja ini dia beberapa tips gitar buat pemula.


  1. Cara menstem gitar
  2. Belajar ngulik lagu sendiri 
  3. Istilah - Istilah Efek Gitar 
  4. Mengenal Interval 
  5. Nama dan Nilai Not Balok 
  6. Tips Memilih Pick 
  7. Scale - scale Gitar 
  8. Teknik-Teknik dalam Gitar dan Pengertiannya 
  9. Belajar Baca Tab Gitar 
  10. Tips Memilih Gitar Akustik 
Artikel - artikel di atas adalah beberapa tulisan yang bisa anda baca dan coba untuk memahami saat anda ingin belajar gitar dengan system yang baik. Sebenarnya tergantung pada pribadi masing-masing mana yang yang ingin di pelajari dan mana yang tidak. Tapi jika anda bisa memahami semuanya kenapa tidak? atau kenapa tidak mencobanya dulu? Sekian share dari saya kurang dan lebihnya saya harap maklum karena saya juga masih belajar sama seperti anda, cuman saya rasa hal kecil pun wajib kita share jika hal kecil itu merupakan bagian dari ilmu. Just share dan salam \m/.


Ditulis Oleh : Rizky Huda Hari: 22.22 Kategori:


Komentar untuk Kumpulan Tips Gitar Buat Pemula